NOV
07

Serah Terima Hak Kekayaan Intelektual

Jumat, 07 November 2025     Dilihat: 3

 

 

📄✨ Telah dilaksanakan serah terima Hak Kekayaan Intelektual (HAKI) dari Pusat Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (PPPM) UHW Perbanas kepada Perpustakaan UHW Perbanas.

Kegiatan ini dihadiri oleh Rektor UHW Perbanas, Bapak Dr. Yudi Sutarso, S.E., M.Si., perwakilan dosen Bapak Yudha Herlambang Cahya Pratama, S.Kom., M.Kom., Bapak Herwin Ardianto, S.Pd., M.M., serta Ibu Dyana Purwandini, S.IIP. selaku Kepala Perpustakaan.

Acara juga dirangkai dengan pengenalan aplikasi E-Majeko, aplikasi kasir pintar untuk manajemen penjualan UMKM yang dikembangkan oleh Bapak Bapak Yudha Herlambang Cahya Pratama, S.Kom., M.Kom. dan Tim
📚 Koleksi HAKI tersebut kini dapat dilihat di area Mini Galeri UHW Perbanas. 💚

#UHWPerbanas #PerpustakaanUHW #UHWPride #HKI #P3MUHW #EMajeko #Inovasi #UMKM #Kolaborasi #MiniGaleriUHW #universitashayamwurukperbanas #perpustakaanuhwperbanas

The Leading Information of Bussiness and Technology

Kampus Wonorejo : Jl. Wonorejo Utara 16 Rungkut, Surabaya

WhatsApp: 085157347746

Sosial Media: @uhwperbanaslib 

Email: unit.perpustakaan@hayamwuruk.ac.id

Ikuti Kami:

Whatsapp
Instagram
Youtube
Facebook
Twitter
Email


Dapatkan Informasi Disini